Senin, 24 Oktober 2011

Elemen Grafik


Resume kuliah Teknik Dokumentasi Aplikasi - Pertemuan 6


Resume 6
Mata kuliah : Teknik Dokumentasi Aplikasi
Dosen : 
Ayuningtyas, S.Kom.,M.MT.,- MOS



Elemen Grafik

*** Ilustrasi ***
  • Ilustrasi adalah gambaran yang dapat membantu pembaca dalam memahami suatu objek yang digambarkan oleh penulis.
  • Macam-macam ilustrasi :
    1. Tabel
    2. Railroad diagram
    3. Graphs
    4. Flowcharts
    5. Alpha Key diagram
    6. Drawing and line diagram
    7. Photographs
*** Tabel ***
  • Tabel adalah daftar yang berisi ikhtisar sejumlah data-data informasi yang biasanya berupa kata-kata maupun bilangan yang tersusun dengan garis pembaca.
  • Contoh :

 Sumber : link

*** Railroad Diagrams ***
  • Railroad Diagrams adalah cara yang digunakan untuk menunjukkan cara pengguna untuk mencapai titik tertentu dari sebuah software.
  • Contoh :


*** Graphs ***
Grafik adalah lukisan denga gambar/garis untuk mengetahui naik turunnya suatu keadaaan.
>> Macam - macam grafik :
1. Bar Graphs

2. Line Graphs
3. Pie Graphs
*** Flowcharts ***
  • Flowcharts adalah merupakan gambat atau bagan yang memperlihatkan urutan dan hubungan antar proses beserta instruksinya.
  • Contoh :


    Sumber : link

    *** Alpha Key Diagrams ***
    • AlphaKey Diagrams adalah gambar yang menunjukkan dan memberikan label pada beberapa bagaian dari gambar.
    • Contoh :



    *** Drawing and Line Diagrams ***
    • Line Diagram adalah gambar yang menunjukkan hubungan antar objek
    • Contoh :




    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar